Kerenn.. 👏
| Kategori | GEREJA |
| Copyright Owner and Year | Compassion Indonesia, 2023 |
Youth PPA ID-0202 telah berhasil memproduksi sebuah video yang menjadi salah satu dari 3 video terbaik dalam ajang Youth Video Making Competition.
Video yang sangat menarik tentang kepekaan terhadap permasalahan yang ada di sekitar kita dan bagaimana kita bisa secara kreatif melakukan tindakan nyata untuk mengatasinya.
Semua bahan pengajaran dan diskusi dimaksudkan sebagai alat pembelajaran semata dan tidak untuk digunakan diluar peruntukkan.